Liburan Ke Air Terjun Siboruon Balige Tobasa
jendeladunia16.com - Liburan Ke Air Terjun Siboruon Balige Tobasa
Selamat hari libur teman-teman, berjumpa lagi ni degan Adena Priscillia. Kali ini ade mau berbagi cerita keindahan alam Indonesia dari Balige, Kabupaten Tobasa, yang dijamin bakal membuat kamu semua ingin mencoba langsung akan objek wisata yang satu ini.
Ngomongin keindahan alam Indonesia itu memang gak habis-habisnya. Anugrah Tuhan yang tersebar rata bakal tidak bisa kita pandang sebelah mata. Nah kali ini ade akan membagi informasi menikmati keindahan Air Terjun Siboruon.
Objek wisata ini memang masih jarang dikenal oleh para wisatawan. Karena lokasinya itu terletak di pemukiman warga, dengan akses jalan kurang bagus. Lokasi air terjun in terletak di Desa Siboruon, Kabupaten Tobasa, Sumatera Utara.
Dengan pesona air terjun yang indah, mungkin kamu sekalian harus wajib untuk mencoba mengeksplor air terjun siboruon ini. Air terjun yang dikelilingi oleh pepohonan yang rindang, membuat udara disini pun begitu sejuk.
Lokasi air terjun yang satu ini berada di dalam hutan. Sehingga selain menikmati akan nikmatnya air terjun, kamu juga bisa bersahabat dengan alam. Dengan gemuruhnya air terjun, serta air yang begitu jernih, membuat kamu sekalian gak sabar untuk langsung mandi dan merasakan dinginnya air terjun tersebut.
Tempat yang sunyi, alam yang hijau, gemuruh air terjun, suara fauna hutan, akan membuat liburan kamu semakin rileks, dengan pesona alam dan suara alam yang ikut menambah suasana liburan kamu semakin tenang.
Nah, jika Air Terjun Siboruon tujuan kunjungan mu,Ade sarankan untuk jangan lupa bawa pakaian ganti, air minum & snack karena belum ada pedagang makanan minuman di lokasi. Dengan syarat harus jaga kebersihan di sekitar lokasi wisata.
Walaupun akses jalan kurang mendukung. Pihak pemerintah setempat sudah mulai bertindak untuk membangun akses jalan transportasi yang bisa dilalui roda dua, dan roda empat. Jadi buat kamu yang punya transporatsi umum roda empat sudah bisa kemari dengan membawa keluraga tercinta mu.
Selain itu, masyarakat lokal di desa siboruon ini pun sangat ramah, dan siap menyambut anda dengan senang hati untuk berkunjung ke situs wisata yang satu ini. Jadi giaman ni teman-teman, masih yakin mau diam dirumah aja, wkwkw :D...
Semoga informasi ini bermanfaat bagi kita semua. Mari kita jaga dan lestarikan kebudayaan, dan panorama alam kita yang sungguh luar biasa, agar anak cucu kita bisa merasakan keindahan dan kekayaan alam kita yang begitu luar biasa di tanah Ibu Pertiwi ...
Salam Pariwisata...
Kekayaan Alamku...
Pesona Indonesia...
pic by : Lastry Tambunan
Selamat hari libur teman-teman, berjumpa lagi ni degan Adena Priscillia. Kali ini ade mau berbagi cerita keindahan alam Indonesia dari Balige, Kabupaten Tobasa, yang dijamin bakal membuat kamu semua ingin mencoba langsung akan objek wisata yang satu ini.
Ngomongin keindahan alam Indonesia itu memang gak habis-habisnya. Anugrah Tuhan yang tersebar rata bakal tidak bisa kita pandang sebelah mata. Nah kali ini ade akan membagi informasi menikmati keindahan Air Terjun Siboruon.
pic by : Susi Sitorus
Objek wisata ini memang masih jarang dikenal oleh para wisatawan. Karena lokasinya itu terletak di pemukiman warga, dengan akses jalan kurang bagus. Lokasi air terjun in terletak di Desa Siboruon, Kabupaten Tobasa, Sumatera Utara.
Dengan pesona air terjun yang indah, mungkin kamu sekalian harus wajib untuk mencoba mengeksplor air terjun siboruon ini. Air terjun yang dikelilingi oleh pepohonan yang rindang, membuat udara disini pun begitu sejuk.
pic by : Susi Sitorus
Lokasi air terjun yang satu ini berada di dalam hutan. Sehingga selain menikmati akan nikmatnya air terjun, kamu juga bisa bersahabat dengan alam. Dengan gemuruhnya air terjun, serta air yang begitu jernih, membuat kamu sekalian gak sabar untuk langsung mandi dan merasakan dinginnya air terjun tersebut.
Tempat yang sunyi, alam yang hijau, gemuruh air terjun, suara fauna hutan, akan membuat liburan kamu semakin rileks, dengan pesona alam dan suara alam yang ikut menambah suasana liburan kamu semakin tenang.
pic by : Susi Sitorus
Nah, jika Air Terjun Siboruon tujuan kunjungan mu,Ade sarankan untuk jangan lupa bawa pakaian ganti, air minum & snack karena belum ada pedagang makanan minuman di lokasi. Dengan syarat harus jaga kebersihan di sekitar lokasi wisata.
Walaupun akses jalan kurang mendukung. Pihak pemerintah setempat sudah mulai bertindak untuk membangun akses jalan transportasi yang bisa dilalui roda dua, dan roda empat. Jadi buat kamu yang punya transporatsi umum roda empat sudah bisa kemari dengan membawa keluraga tercinta mu.
Selain itu, masyarakat lokal di desa siboruon ini pun sangat ramah, dan siap menyambut anda dengan senang hati untuk berkunjung ke situs wisata yang satu ini. Jadi giaman ni teman-teman, masih yakin mau diam dirumah aja, wkwkw :D...
Semoga informasi ini bermanfaat bagi kita semua. Mari kita jaga dan lestarikan kebudayaan, dan panorama alam kita yang sungguh luar biasa, agar anak cucu kita bisa merasakan keindahan dan kekayaan alam kita yang begitu luar biasa di tanah Ibu Pertiwi ...
Salam Pariwisata...
Kekayaan Alamku...
Pesona Indonesia...
0 Response to "Liburan Ke Air Terjun Siboruon Balige Tobasa"
Post a Comment